Depok (09/12/2025) Kejaksaan Negeri Depok melaksanakan Upacara Peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia (HAKORDIA) sebagai wujud komitmen bersama dalam membangun budaya integritas dan menolak segala bentuk korupsi.
Upacara diikuti oleh Kasubagbin, Para Kepala Seksii serta seluruh Pegawai Kejaksaan Negeri Depok. Bertindak sebagai pembina Upacara Kepala Kejaksaan Negeri Depok, Dr. Arif Budiman, S.H., M.H serta bertindak sebagai Komandan Apel Kasubsi Penuntutan Tindak Pidana Khusus, Dimas Praja Subroto, S.H., M.H.

