
Opening Ceremony Pekan Olahraga Pelajar Wilayah Daerah (POPWILDA)
Senin (20/05/2024) Kejaksaan Negeri Depok menghadiri Acara Opening Ceremony Pekan Olahraga Pelajar Wilayah Daerah (POPWILDA) Wilayah I Provinsi Jawa Barat Tahun 2024 bertempat di Gedung Dibaleka 2 Balaikota Depok.