Focus Group Discussion (FGD) Aparat Penegak Hukum Kota Depok dalam rangka Implementasi KUHP dan KUHAP Baru
Depok, (08/01/2026) Kepala Kejaksaan Negeri Depok Dr. Arif Budiman, S.H., M.H. didampingi Kasubbagbin, Para Kepala Seksi beserta seluruh Jaksa Kejaksaan Negeri Depok mengikuti kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Aparat Penegak Hukum Kota Depok dalam rangka Implementasi KUHP dan KUHAP Baru bertempat di Kantor Pengadilan Negeri Depok.
