Kepala Kejaksaan Negeri Depok Menjadi Narasumber Dalam Kegiatan BIMTEK Bagi Pengawas Koperasi Kelurahan Merah Putih Kota Depok
Depok, (29/10/2025) – Kepala Kejaksaan Negeri Depok Dr. Arif Budiman, S.H., М.Н. menjadi Narasumber dalam kegiatan Bimbingan Teknis bagi Pengawas Koperasi Kelurahan Merah Putih Kota Depok bertempat di Aula Teratai Lantai 1 Gedung Balaikota Depok.
